Mejeng Di Japan Mobility Show, Mitsubishi Siap Luncurkan All New Triton Tahun Depan
27 October 2023
Mitsubishi Motors Corporation (MMC) baru saja memperkenalkan All-New Triton pada ajang Japan Mobility Show (JMS) 2023, di Tokyo, Jepang. Setelah muncul di Jepang, double cabin andalan Mitsubishi tersebut dijadwalkan juga akan meluncur di Indonesia di tahun 2024.